"selamat datang"

'saya arris grey salam perkenalan & persahabatan,saya sangat mengharapkan kritik &saran anda,untuk kemajuan blog ini.tak lupa saya ucapkan terimakasih atas kunjungan&waktunya'

"sketsa adalah sudut pandang,cerita,ringkasan gambar sekilas,
yang berguna untuk mengingat suatu peristiwa yang biasanya dituangkan dalam bentuk coretan-coretan,bisa tergambar jelas
obyeknya namun bisa juga tidak.karena fungsinya hanya sebagai
pembangkit memori saja.untuk seorng pelukis sketsa biasanya sangat banyak gunanya karena fungsinya untuk menuangkan momen2 penting terutama obyek yang bagus yang akan dilukis" arris grey.

Rabu, 06 April 2011

INTERMEZZO " KONSISTEN "

DUNIA KONSISTEN - DUNIA CRAZY WORLD



"KONSISTEN....KONSISTEN....KONSISTEN... !!!"
" INGAT HARUS KONSISTEN.....! ! ! "
Jamak,artinya bisa luas untuk penggunaan kata konsisten tergantung sikon /situasi dan kondisi ,orang yang mempunyai cita2 atau keinginan harus selalu konsisten dengan tujuanya.... supaya berhasil...katanya... ?????
tapi apa mungkin hidup didunia ini orang bisa konsisten...? sedangkan dunia ini selalu berubah seiring berjalanya misteri waktu,saat ini ,situasi ini,hari ini,orang bisa berpendapat A...untuk suatu kadaan atau suatu masalah tapi mungkinkah 5 tahun,10 tahun,bahkan 50 tahun kemudian apakah orang tersebut bisa konsisten denga pendapatnya yang terdahulu disaat stuasi dan kondisi sudah berubah??? pada masalah yang sama ???
kok.. sepertinya ada persamaan dengan kata stagnan ya?yang juga bisa artinya tidak berubah...
namun biasanya untuk kata-kata konsisten biasa sering dihubungkan dengan masalah pendapat seseorang ya ???
ada orang yang terlalu konsisten dengan pendapatnya ....biasanya mengabaikan pendapat orang lain..yang mungkin pendapat tersebut benar dari pendapat yang terlalu konsisten itu...dan juga biasanya yang dipergunakan adalah pemikiran yang diambil dan diputuskan berdasarkan ego dan emosi sesaat saja....
jadi jika diambil kesimpulan...
konsisten bisa menjadi un konsisten tergantung sikon....dan waktu...
karena dunia selalu berubah....dan manusia tidak akan selalu bisa konsisten...



by.Arris Grey. wednesday April 06 2011

Tidak ada komentar:

Posting Komentar


View Larger Map